Senin, 25 Februari 2013

Manfaat Coklat Bagi Kesehatan Anda

Ada sekian banyak penelitian tentang manfaat coklat bagi
kesehatan dan beberapa tahun
belakangan ini, mereka semua setuju
dengan satu hal : Coklat membawa
manfaat bagi kesehatan Anda.
Cocoa yang diproses secara minimal –
coklat hitam – adalah jenis coklat yang
terbaik diantara semua coklat dan
mengandung antioksidan seperti yang
ditemukan dalam teh hijau.
Beberapa manfaat antioksidan :
• Meningkatkan sirkulasi dalam tubuh.
• Membantu sel-sel terhubung dengan
aliran darah saat melakukan pekerjaan
mereka.
• Menghancurkan radikal bebas untuk
melindungi tubuh dari serangan penyakit
stroke dan jantung.
• Menurunkan tekanan darah.
• Menurunkan resiko terserangnya
penyakit jantung.
• Menurunkan resiko terkena penyakit
usus.
“Satu atau dua cangkir coklat panas dalam
sekali konsumsi bisa memberikan
antioksidan yang meningkatkan rasa enak,
hangat, dan sehat dalam tubuh Anda.” –
Dr Chang Yong Lee
Antioksidan ini terkandung dalam coklat
hitam, bukan coklat putih atau coklat yang
mengandung susu.
Jika Anda senang mengkonsumsi coklat
hitam, jangan lupa singkirkan susu di dekat
Anda. Susu bisa menghambat penyerapan
antioksidan dalam tubuh ketika Anda
mengkonsumsi coklat.
Coklat hitam dan Tekanan Darah
Kandungan zat dalam coklat terbukti bisa
menurunkan tekanan darah. Coklat hitam
dengan cocoa phenol bisa membantu
menurunkan tekanan darah Anda.K

0 komentar:

Posting Komentar

Template by:

Free Blog Templates